Cara Terbaru Blokir Windows Update menggunakan Mikrotik

blokir windows update di mikrotik

DuniaJaringanIndo - Windows Update memang penting untuk sistem operasi Windows yang kita gunakan, windows Update ini adalah cara microsoft melakukan perbaikan bug yang telah terjadi dan biasanya ada penambahan fitur - fitur baru. Proses Windows Update biasanya membutuhan waktu tergantung besar kecilnya file update yang diberikan oleh microsoft. Saat proses Windows Update tersebut jika kita mempunyai kapasitas bandwidth internet yang terbatas akan membuat koneksi kita menjadi terganggu, apalagi ketika Windows kita merupakan windows bajakan proses windows updated tersebut akan muncul notofikasi Windows Genuine Validation (WGA).

Microsoft sering kali melakukan update terutama untuk Windows 8, 10, dan 11. Namun tidak usah kawatir, dengan menggunakan mikrotik kita bisa melakukan Blokir Windows Update
tersebut. Caranya cukup gambang tinggal jalankan rule berikut.

/ip firewall raw

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=windowsupdate.microsoft.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=download.microsoft.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=test.stats.update.microsoft.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=ntservicepack.microsoft.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=*.download.windowsupdate.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=*.update.microsoft.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=download.windowsupdate.com

add action=drop chain=prerouting comment="Blok Windows Update" protocol=tcp tls-host=*.windowsupdate.microsoft.com

Demikian tutorial Cara Terbaru Blokir Windows Update Menggunakan Mikrotik, Semoga bermanfaat.

0 Response to "Cara Terbaru Blokir Windows Update menggunakan Mikrotik"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel