Memblokir Akses Youtube Menggunakan Mikrotik

Youtube adalah salah satu konten dari google yang aksesnya membutuhkan resource bandwidth yang lumayan besar. Banyak perusahaan membatasi karyawanya untuk akses situs tersebut selama jam kerja karena dapat mengganggu koneksi internet pada perusahaan tersebut.

Para admin jaringan tersebut membatasi akses dengan melakukan blok akses ke youtube.com selama jam kerja pada perusahaanya.

Berikut saya sharingkan untuk Script layer 7 yang akan digunakan untuk melakukan drop/blok akses ke youtube melalui browser maupun melalui aplikasi smart phone.

Berikut Script Regexp untuk mikrotik :
^.+(c.youtube.com|cdn.dailymotion.com|metacafe.com|mccont.com|video|videoplayback|tube).*$

Berikut Adalah langkah - langkahnya :

1. Create Regexp pada layer 7 mikrotik pada menu IP -> FIREWALL -> Layer 7 Protocols


2. Membuat Filter Rule untuk Drop akses ke youtube melalui menu IP -> FIREWALL -> FILTER RULE



Untuk menambahkan rule script aktif dari hari senin - jumat pukul 08:00 - 16:00 dan untuk saptu minggu script tidak aktif, bisa ditambah setting pada tab Advanced.


Demikian tutorial dari saya, semoga bermanfaat...... 

4 Responses to "Memblokir Akses Youtube Menggunakan Mikrotik"

  1. Replies
    1. terima kasih gan,,,untuk mendapatkan updated terbaru,,bisa gabung di group FB duniajaringanindo

      Delete
  2. I am happy to find this post very useful for me, as it contains lot of information. I always prefer to read the quality content and this thing I found in you post.
    kajal hot

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel